Saat Izroil Datang

Diposting oleh t-ceritadewasa on Kamis, 03 Juni 2010

Karena terlalu lelah bekerja, Syaikh Juha jatuh sakit, dan kali ini sakitnya sangat parah. Istrinya yang khawatir selalu menangis.
Dikatakan ke Istrinya yang sedang menangis

"Kenapa Engkau menangis Sayang?"
"Pergilah dan ambil pakaianmu yang terbaik. Atur rambutmu, berikan warna di wajahmu dan tersenyumlah."

Mengapa? "Aku tak bisa berdandan saat engkau sakit!"

Syaikh Juha tersenyum dan berkata
"Sayangku, Aku ingin Engkau menuruti kata-kataku karena saat Izroil datang, Dia akan melihat betapa cantiknya Engkau dengan pakaianmu, Seperti Bidadari atau Burung Merak. Mungkin Dia akan membawamu bersamanya dan meninggalkanku disini.

(diambil dari Keledai S.Juha: Navila)

{ 16 komentar... read them below or add one }

attayaya mengatakan...

numpang lewat mau ke solo

maaf tidak bisa komen banyak

W i e d e s i g n a r c h mengatakan...

wah
mengharukan
cerita jumat yg syahdu
mengundang haru
namun juga cemburu

akan iman yg itu
sungguh mengandung rindu
keilahian jadi tempat beradu
dan ingin menjemput bersama madu

indah juga
izroil yg akan tiba
justru dijemput cinta
bahkan mengajak teman serta

Eysa mengatakan...

@916891950895098289.0
Yap, Gpp

Eysa mengatakan...

@Beben
Yap Mas, Thanks. ^^

Eysa mengatakan...

@6536087284481734438.0
Subhanalloh

Eysa mengatakan...

@1467880079351274364.0
:-D.. ^^

dinoe mengatakan...

he..he..he..suami yang baik...

PakOsu mengatakan...

hehehe...
mungkinkah perintah itu akan diikuti oleh sang istri

bonk AVA mengatakan...

udah pernah baca nih cerita! kok beda sedikit sama yang aslinya. kayaknya ada yang di edit gitu!

ToPu mengatakan...

Wah bagian mana nih ya yang di edit..., atau emang sama persis hehehehehe.......

Shanty mengatakan...

Apa itu perintah yg harus dituruti oleh istri???

7 taman langit mengatakan...

mengharukan puisinya ya..
saat kematian itu datang

Eysa mengatakan...

@562999468821742355.0
Lha Enggak di edit ko'... Tuh ada sumbernya... :-P

john ws mengatakan...

ada2 saja...cuma masalahnya bagaimana kalau ternyata izrail itu buta?

Adhi Prabowo, SE mengatakan...

Hiasi hidup kita dengan 'amal sholeh krn maut datangny tidak permisi..............salam kenal

Adhi Prabowo, SE mengatakan...

Ayo kita tingkatkan kualitas keimanan kita dengan membaca karya Syekh Juha

Posting Komentar